Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image zahrotul mujahidah

Puisi: Dipertemukan Kembali

Sastra | Monday, 11 Mar 2024, 18:57 WIB
Gambar: edit dengan aplikasi Canva. Dokumen pribadi


Sehari menahan nafsu, berlatih sabar, meraih ridho Allah.Puasa Ramadan di bulan mulia. Sungguh nikmat yang tiada terkira, dipertemukan kembali dengannya.
Lapar sedari fajar hingga Maghrib, ajarkan diri rendah hati. Berempati dengan sesama yang kurang mampu. Belajar ilmu padi.
Kala malam, jalankan shalat tarawih tuk lebih dekat dengan-Nya. Untaian doa yang iringi shalat, melangitkan harapan.
Selepasnya, bertadarus. Memahami dan memaknai ajaran Illahi. Sebagai pedoman hidup seorang muslim.
Nikmat yang tak bisa didustakan.
___
Branjang, 1 Ramadan 1445 H

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image