Pembiasaan Rapi dan Bersih di Lingkungan MAN 3 Bantul
Gaya Hidup | 2026-01-27 08:36:04
Upaya dalam peningkatan keunggulan Madrasah berbagai cara di laksanakan salah satunya Adalah pembiasaan lingkungan rapi dan bersih,sehingga hasil yang akan diperoleh senantiasa memberikan nilai yang terbaik bagi seluruh komponaen yang ada baik secara intern maupun ekstern.
Salah satu yang selalu dilaksanakan Adalah menjaga lingkunga madrsah yang rapi dan bersih,maka komponen yang selalu berupaya menjaga hal tersebut Adalah teman teman dari tim kebersihan dalam hal ini bagian dari tim kebersihan lingkungan madrasah.
Seperti yang dilakukan oleh staf kebersihan”Mas Ade Maryanto” beliau selalu berupaya untuk membuat lingkungan madrasah rapi,bersih,indah dan nyaman,sehingga seluruh civitas madrasah betah dalam belajar,bekerja maupun beraktivitas.
Menurut mas ade,bahwa lingkungan rapi,bersih dan nyaman senantiasa akan memberikan gairah kerja dan mampu memberikan hasil yang optimal serta maksimal di lingkungan belajar dan bekerja.
Oleh karena itu Upaya mempertahankan lingkungan rapi,bersih dan nyaman menjadi perhatian pentung dalam mengimplementasikan “ KEBERSIHAN ADALAH BAGIAN DARI IMAN” ( ujar mas ade )
Oleh karena itu kerapian dan kebersihan merupakan sesuatu yang harus dijadikan kebiasaan dalam suatu Lembaga Pendidikan.
Berbagai rangkaian kegiatan dan jadwal acara sudah disosialisas
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.
