Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Assist. Prof. Dr. Hisam Ahyani.

Daftar Kitab Induk (Babon) untuk Ujian Skripsi, Tesis, Disertasi di PTKIN Se-Indonesia 2023

Agama | Wednesday, 19 Jul 2023, 20:39 WIB

Daftar Kitab Induk (Babon) Untuk Ujian Skripsi, Tesis, Disertasi di PTKIN Se-Indonesia 2023

Berikut Daftar Kitab Induk (Babon) Untuk Ujian Skripsi, Tesis, Disertasi di PTKIN Se-Indonesia 2023. Ujian Munaqosyah atau Ujian Skripsi, Tesis, Disertasi seringkali ditanya tentang Sumber Rujukan yang digunakan. Rujukan seharunya mengutip pada kitab Induk atau buku induk (babon) hal ini bertujuan menguji validitas rujukan suatu karya ilmiah. Berikut penulis lampirkan daftar Kitab Induk (Babon) yang biasa ditanyakan pada saat Ujian Skripsi, Tesis, Disertasi di Perguruan Tinggi Islam Negeri (PTKIN) maupun PTKIS Se-Indonesia tahun 2023.

1. Buku Babon Karya Abi Al Husain Muslim Ibn Al Hajjaj Ibnu Muslim Al Qusyairi Al Naisaburi. Shahih Muslim. 2000 M / 1421 H. Riyadh Arab Saudi Darussalam.[1] Klik Disini

2. Buku Babon Karya Imam Abi Abdillah Muhammad Ibn Ismail Al Bukhori. Shahih Al Bukhori. 2002 Penerbit: Dar Ibnu Katsir Damaskus, Beirut, Lebanon.[2]

Klik Disini

Semoga Bermafaat

Daftar Pustaka

Bukhori, Imam Abi Abdillah Muhammad Ibn Ismail Al. Shahih Al Bukhori. Beirut, Lebanon: Dar Ibnu Katsir Damaskus, 2002.

Naisaburi, Abi Al Husain Muslim Ibn Al Hajjaj Ibnu Muslim Al Qusyairi Al. Shahih Muslim. Riyadh Arab Saudi: Darussalam, 2000.

[1] Abi Al Husain Muslim Ibn Al Hajjaj Ibnu Muslim Al Qusyairi Al Naisaburi, Shahih Muslim (Riyadh Arab Saudi: Darussalam, 2000).

[2] Imam Abi Abdillah Muhammad Ibn Ismail Al Bukhori, Shahih Al Bukhori (Beirut, Lebanon: Dar Ibnu Katsir Damaskus, 2002).

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image