Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Kholik Andriansyah

Kuliner Wajib Kalian Coba Khas Daerah Curup Rejang Lebong

Kuliner | Monday, 24 Oct 2022, 21:53 WIB

kuliner yang harus kalian coba ketika berkunjung ke daerah rejang lebong ada 6 kuliner. Apa saja itu, yaitu ada gulai lamea, bakso bakar, jagung maring-merneng, kue tat, manisan terong, dodol perenggi.

kuliner tersebut ada juga beberapa yang terdapat di jakarta ada bakso bakar, dodol perenggi, bakso bakar merupakan makanan khas Curup Kabupaten Rejang Lebong yang sangat terkenal.yang membuat nya beda dari bakso bakar lainnya bakso ini dikombinasikan dengan ketupat dan juga bisa dengan sate biasa. Bakso bakar ini juga dihidangkan ketika ada acara adat di bengkulu maupun sebagai oleh-oleh untuk dibawa ke kota-kota lainnya

juga ada dodol perenggi yang bisa kalian nikmati walaupun bukan di daerah bengkulu, makanan khas ini terbuat dari tepung beras dan tepung ketan, sehingga rasa dari Dodol ini berbeda dengan dodol yang lain. Kalian bisa mendapatkan dodol perenggi itoko oleh oleh dekat STAIN Curup.

selain itu ada kue tat biasanya warga curup rejang lebong menghidangkan kue ini ketika ada acara besar seperti mungkin acara adat ataupun idul fitri, bisa juga ketika orang-orang penting disana datang untuk berkunjung bisa juga ketika acara pernikahan . Kue tat yang wajib kalian coba memiliki varian rasa yaitu ada rasa kelapa dan nanas

itu dia kuliner khas curup rejang lebong yang wajib kalian coba makanan ini juga sudah meluas di kota-kota besar lainnya bisa menjadi oe

https://id.pinterest.com/pin/637470522269333738/

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image