About

Republika Network

Republika Network adalah jaringan media digital yang mengelola berbagai portal informasi di bawah naungan republika.co.id. Jaringan ini mencakup beragam topik, mulai dari berita umum, komunitas, teknologi, hingga isu-isu spesifik seperti olahraga, sejarah, dan pendidikan.

Republika Network dikenal dengan pendekatan konten yang kredibel dan aktual, serta memiliki niche yang spesifik untuk menjangkau berbagai segmen pembaca di Indonesia.

Terkini

Image
seputarmiliter.id | 2025-03-05 22:20:44

Kolonel Seprianus Hanok Sarante Jabat Danpom Koopsudnas

Marsdya TNI Tedi Rizalihadi S memimpin sertijab Danpom Koopsudnas dari Kolonel Budi Setyo kepada Kolonel Seprianus Hanok Sarante.

Image
kakibukit.republika.co.id | 2025-03-05 22:03:25

Ada Tokoh Malari Hariman Siregar di Sertijab Bupati Lahat 2025-2030

Bagi Bursah Zarnubi menjadi Bupati Lahat adalah pulang ke kampung halaman tempat kelahirannya 66 tahun lalu. Selama ini Bursah dikenal sebagai aktivis dan politisi.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-03-05 21:50:55

Terpetakan Ada 40 Titik Banjir di Depok, Sampah dan Pendangkalan Jadi Penyebab Utama

Dari hasil tinjauannya, masih ditemukan sampah dan pendangkalan akibat penumpukan sedimen lumpur, sehingga menyebabkan banjir di titik-titik tersebut.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-03-05 21:43:04

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Pertamina Pastikan Pasokan BBM Aman Saat Arus Mudik

Untuk mengantisipasi kenaikan permintaan BBM menjelang puncak arus mudik Lebaran, Pertamina Patra Niaga menyiagakan mobil tangki kantong di area yang diperkirakan padat.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-03-05 21:33:10

Ibadah Puasa Ramadhan Juga untuk Kesehatan Tubuh

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok akan berbagi manfaat apa saja yang didapat ketika kita berpuasa.

Image
kaltimtara.republika.co.id | 2025-03-05 21:32:29

Jafar bin Abi Thalib: Bapak Kaum Miskin yang Terbang di Surga

Beliau juga dinilai memiliki kemiripan dengan Rasulullah.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-03-05 21:20:44

Huawei Umumkan Pemenang Putaran Final ICT Competition 2024-2025 Tingkat Asia Pasifik

Dalam rangkaian proses seleksi yang ketat, lebih dari 110 mahasiswa dari 12 negara dan kawasan tampil unggul dan berhak maju ke babak final.

Image
sumatralink.id | 2025-03-05 21:16:13

Perumpamaan Berdzikir Seperti Orang Hidup dan Mati

Apabila selesai shalat, maka berdzikirlah sebanyak-banyak di waktu berdiri, duduk, dan berbaring.

Image
shippingcargo.co.id | 2025-03-05 20:30:00

CK Hutchison Jual Pelabuhan Panama ke BlackRock, Berikut Dampaknya

BlackRock dan TiL berkomitmen dalam modernisasi dan integrasi operasional pelabuhan.

Image
kampus.republika.co.id | 2025-03-05 19:24:24

10 Prodi dengan Persaingan Rendah di Unnes, Pilihan di SNBT 2025

Ada delapan prodi di Unnes yang peminatnya kurang dari 100 orang pada SNBT tahun lalu.

Image
topnews62.com | 2025-03-05 19:22:57

Visitrip Berangkatkan Umrah Keluarga Polisi Pemulung di Malang

Visitrip fasilitasi niat baik mendiang Syekh Ali Jaber untuk keluarga polisi pemulung

Image
bandung24jam.id | 2025-03-05 19:14:52

Bekasi Masih Terendam, Warga Butuh Bantuan Mendesak

Lebih dari 52 ribu jiwa terdampak akibat banjir dengan ketinggian air yang bervariasi antara 50 hingga 350 sentimeter. Sejumlah fasilitas publik, termasuk rumah sakit, juga ikut terendam

Image
bandung24jam.id | 2025-03-05 19:10:44

Banjir Besar Melanda Wilayah Kota dan Kabupaten Bekasi

BNPB mengimbau kepada pemerintah daerah dan masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi banjir susulan

Image
ibuwarung.republika.co.id | 2025-03-05 18:22:00

Deloitte Southeast Asia Luncurkan Amplify Programme, Program Magang untuk Anak Muda Asia Tenggara

Amplify Programme dari Deloitte bisa tampung 1000 peserta magang.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-03-05 17:40:22

PLN Ulurkan Bantuan Korban Bencana Banjir

Banjir yang melanda Jakarta dan sekitarnya berdampak luas bagi masyarakat.