Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Nuruttaufiq

Malam tak Merindu Bulan

Sastra | Friday, 17 Feb 2023, 01:04 WIB

Malam akan hilang dan mungkin kembali datang dengan tiba tiba.dan ia menangkap kita yang sedang bercermin. Di sebelahnya rembulan sembunyi. berselubung cahaya yang menimpa mata kanak kanak di luar jendela.

Tanganku menjalar ke seberang jalan. Menarik narik sesuatu yang terjebak di celah celah batang otak.

Semacam kerisauan atau sekadar bulan yang sembunyi dari malam. Malam yang selalu datang lalu pergi.

Dok.angeli.linkedin

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image