Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Bapas Kelas II Purwokerto

Internalisasi dan Evaluasi Tim Kehumasan Bapas Purwokerto

Info Terkini | Saturday, 03 Sep 2022, 08:45 WIB

Diawali dengan pembukaan rapat oleh Nuni Dwi Untari selaku Penanggungjawab Tim Kehumasan Bapas Purwokerto pada hari Rabu, 31 Agustus 2022, menyampaikan bahwa adanya poin yang menjadi fokus pembahasan dalam rapat kali ini yaitu meningkatkan kinerja tim Humas Bapas Purwokerto.

Kemudian dilanjutkan dengan pembahasan lebih intens dan interaktif terhadap kendala, saran dan masukan-masukan dari masing-masing penanggung jawab kegiatan, yaitu kontributor, jurnalis, redaktur, kreatif dan publis.

Tak lupa evaluasi kinerja terhadap konsep program berita yang akan disajikan pada akun media sosial (medsos) Bapas Purwokerto, Radio Republik Indonesia (RRI) dan beberapa media online lainnya yang telah menjadi mitra/bekerjasama dengan Bapas Purwokerto.

Dalam arahannya Nuni Dwi Untari berpesan agar Tim Kehumasan Bapas Purwokerto harus lebih solid dan kreatif serta mampu memberikan yang terbaik kepada masayarakat. (Angga/Gnfn/YR)

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image