Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Ali Rochmad

Inilah Beberapa Teknik Pijat yang Bisa Ditemukan di Pijat Bu Broto Gajah Mada

Gaya Hidup | Friday, 29 Jul 2022, 13:57 WIB
sumber: ayospa.com

Pijat merupakan salah satu solusi yang bisa dilakukan ketika tubuh merasakan pegal. Biasanya memang terdapat banyak manfaat yang bisa dirasakan dengan pijatan ini. Seperti misalnya meredakan sakit kepala, stres, dan lain sebagainya. Saat ini, ada banyak sekali tempat pijat yang bisa ditemukan, seperti misal pijat bu broto gajah mada.

Tempat pijat satu ini sudah ada sejak lama. Anda bisa menemukan banyak sekali teknik pijatan di sini. Beberapa teknik pijat yang bisa ditemukan di tempat pijat ini adalah sebagai berikut.

Beberapa Teknik Pijat di Pijat Bu Broto Gajah Mada

Pijat Tradisional (Urut)

Pertama, ada teknik pijat urut yang sudah tidak asing bagi banyak orang. Pijat tradisional diyakini ampuh untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit. Mulai dari asam urat, pegal, keseleo, rematik, dan lain sebagainya.

Teknik umum yang biasa digunakan untuk pijat urut ini adalah memijat bagian tangan, kaki, punggung, sampai dengan kepala. Urut sendiri biasanya menggunakan minyak, baik minyak khusus, kelapa, atau minyak zaitun.

Pijat Shiatsu

Teknik pijat lain yang bisa ditemukan di pijat bu broto gajah mada adalah pijat shiatsu. Teknik pijat yang berasal dari Jepang ini biasanya menyasar titik syaraf tertentu. Biasanya, teknik pijat ini menggunakan kekuatan jempol dengan menyusuri setiap otot.

Oleh sebab itu, tenaga kesehatan yang menangani pijat ini harus paham terhadap sistem syaraf manusia. Sehingga, akan tau bagian mana yang seharusnya kena pijat.

Teknik Pijat Watsu

Selanjutnya ada pijat watsu yang mungkin terdengar agak asing. Teknik pijat satu ini mengharuskan seseorang untuk terapung dalam sebuah kolam air hangat. Setelah itu, melakukan gerakan pada bagian tubuh tertentu.

Biasanya, ada di dalam air sendiri mampu meminimalkan daya gravitasi. Sehingga, tubuh akan lebih bebas untuk bergerak.

Teknik Pijat Refleksi

Teknik pijat lain yang bisa ditemukan dari pijat panggilan Jakarta di website https://thekarimun.com/pijat-panggilan-jakarta adalah pijat refleksi. Ada beragam cara dan alat yang biasa digunakan untuk melakukan pijat refleksi ini. Mulai dari jarum, kayu, tangan kosong, karet, dan lain sebagainya.

Sama seperti tenaga kesehatan lainnya, tenaga kesehatan yang menangani pijat refleksi harus menguasai titik syaraf manusia di sekitar telapak tangan atau kaki. Ada banyak sekali manfaat yang bisa didapatkan dari teknik pijat ini. Seperti menyembuhkan banyak penyakit, dan lain sebagainya.

Teknik Pijat Esalen

Terakhir, ada teknik pijat esalen. Teknik pijat yang satu ini biasanya berfokus pada peningkatan konsentrasi seseorang. Biasanya, teknik pijat ini dilakukan secara lembut, dan cenderung fokus pada sistem syaraf dan bagian otot.

Demikianlah beberapa teknik pijat yang bisa ditemukan di pijat bu broto gajah mada.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image