About

Republika Network

Republika Network adalah jaringan media digital yang mengelola berbagai portal informasi di bawah naungan republika.co.id. Jaringan ini mencakup beragam topik, mulai dari berita umum, komunitas, teknologi, hingga isu-isu spesifik seperti olahraga, sejarah, dan pendidikan.

Republika Network dikenal dengan pendekatan konten yang kredibel dan aktual, serta memiliki niche yang spesifik untuk menjangkau berbagai segmen pembaca di Indonesia.

Terkini

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 21:16:14

Penerapan Manajemen Syariah dalam Pengembangan Ekonomi Islam di Indonesia

Indonesia sebagai negara dengan mayoritas penduduk Muslim memiliki potensi besar dalam mengembangkan ekonomi Islam. Salah satu cara untuk mengembangkan ekonomi Islam adalah dengan menerapkan manajemen syariah dalam berbagai aspek ekonomi. Manajemen s

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 20:47:49

Fatwa Tanpa Aksi tak Membebaskan Palestina

para ulama internasional dari berbagai penjuru dunia Islam mengeluarkan seruan yang menggetarkan langit dan bumi: jihad fi sabilillah

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 20:39:13

Kelak, Anak-anak Gaza akan Menuntut Diamnya Kita

Israel menargetkan anak-anak melalui kejahatan sistematis, bahkan menggunakan mereka sebagai tameng manusia, otomatis Zionis telah merampas hak hidup anak-anak.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-15 20:29:56

BKD Depok Catat Realisasi PBB 2025 Triwulan I Capai 139 Persen

Menurut Reza, untuk target sampai dengan akhir tahun ini sebesar Rp 380.339.000.000 miliar, sebelum anggaran perubahan. Pihaknya optimistis, target tersebut bisa dicapai.

Image
topnews62.com | 2025-04-15 20:22:53

Kemenag Siapkan Sistem Penilaian untuk Evaluasi Kinerja Petugas Haji

Sistem ini dipaparkan dalam Bimbingan Teknis (Bimtek) Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH)

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 20:03:39

Puisi Modern: Analisis Rindu

perjalanan harapan dan penantian

Image
shippingcargo.co.id | 2025-04-15 19:51:00

ILO Setujui Pembaruan Konvensi Buruh Maritim, Sejarah Baru bagi Hak Pelaut

Pembaruan ini juga beri perlindungan lebih baik terhadap keselamatan kerja pelaut.

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 19:50:48

Merancang Blueprint Masa Depan Anak

Berikut teaser 150 karakter untuk dokumen

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 19:50:46

Pasar Besar Malang: Warisan yang Berjuang di Tengah Inflasi

Pasar Besar Malang: Warisan yang Berjuan di Tengah Inflasi. Ayo dengar cerita dan jadilah bagian dari cerita legenda ini.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-15 19:41:32

DPD Serukan Reformasi Struktural dan Perlindungan Industri Lokal

Sultan menjelaskan bahwa kebijakan perang tarif telah menciptakan gelombang ketidakpastian di seluruh dunia dan memperbesar risiko terjadinya resesi global.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-15 19:22:15

Inilah Enam Rekomendasi Senator Jakarta Terkait Pemecatan Direktur IT Bank DKI

Senator Jakarta ini mengungkapkan, setidaknya ada enam rekomendasi strategis yang dapat dijadikan pijakan dalam memperkuat manajemen IT Bank DKI.

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-15 18:57:41

Pasar Larangan Sidoarjo: Penggerak Ekonomi atau Beban Tata Kota?

Pasar Larangan di Sidoarjo, Jawa Timur, adalah jantung ekonomi lokal yang mendukung ribuan pedagang dan pekerja informal. Namun, di balik peran strategisnya, pasar ini juga menjadi sumber kemacetan, limbah, dan tantangan tata kota. Artikel ini mengup

Image
sukabumikini.com | 2025-04-15 18:53:33

Tangani Sampah, Sukabumi Belajar Pengelolaan ke Taman Safari Bogor

Melihat langsung proses pengolahan limbah hewan menjadi produk berguna.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-15 18:44:03

Inilah Pertemuan Virtual Penguatan Kerja Sama Perdagangan Indonesia-Australia

Pertemuan tersebut berlangsung dengan penuh semangat kolaboratif. Dyah Roro Esti secara aktif menyampaikan bahwa Indonesia menyambut baik penguatan hubungan ekonomi yang diwujudkan dalam kerangka IA-CEPA.

Image
oohya.republika.co.id | 2025-04-15 18:38:18

Ternyata Ini Alasan Halal Bihalal Dulu Diadakan

Berkunjung ke rumah kerabat dan kenalan pada hari Lebaran ternyata menyita waktu dan tenaga. Maka, muncullah ide resepsi Lebaran, yang diadakan pada malam terakhir Ramadhan. Itulah yang disebut halal bihalal.