Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image taufik sentana

Kapan Waktu Terbaik Meminum Susu Kambing Segar?

Info Terkini | 2022-03-03 08:05:35
Dok. Produksi susu kambing segar. Mahlil

Susu kambing memiliki khasiat untuk mengatasi beberapa masalah dalam tubuh. Orang-orang yang menderita penyakit jantung, epilepsi, kista fibroid, penyakit kandung empedu, dan batu empedu dapat diatasi dengan kerap mengonsumsi susu kambing.

Waktu terbaik minum susu kambing adalah menjelang tidur karena manfaat minum susu kambing sebelum tidur tidak hanya membuat Anda tidur lebih nyenyak, penyerapan kalsium pada susu kambing akan lebih maksimal pada malam hari karena aktivitas yang terbatas.

Susu kambing merupakan makanan dengan nilai gizi yang tinggi, bahkan mengalahkan susu sapi. Dimana, susu kambing mengandung tinggi kalori, protein, karbohidrat, kolesterol, lemak jenuh, vitamin dan mineral. ... Sehingga, dapat dijadikan jenis makanan yang dikonsumsi setiap hari.

Cuaca ekstrem akan membuat suhu tubuh kita menurun, Kalo tidak ada keperluan yang mendesak lebih baik

#Stayathome

#susukambingsegar

#baikuntukjantung

#saveyourimmunity

Kiriman Mahlil.

Gerai Mahlil:+62 853-5949-8618 // Aceh-Bireuen

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image