Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image AL Debaran

Langkah KSAD Tepat, Antisipasi Perkembangan Kelompok Radikal

Info Terkini | Friday, 04 Feb 2022, 19:31 WIB

Langkah tepat dan arahan patut dijalankan dari KSAD Jendral TNI Dudung Abdurachman.

Pak KSAD Jendral Dudung Abdurachman sangat peka terhadap perkembangan kelompok radikal di Indonesia.

Kebijakan Pak Jenderal amat cepat untuk mengantisipasi perkembangan kelompok radikal.

Dikutip media online. Jendral TNI Dudung Abdurachman mengatakan bahwa Perkembangan kelompok radikal hitungannya sudah bukan hitungan jam, hari, tapi menit.

Adanya perkembangan kelompok radikal ini tentu sudah tercium. Pak Jendral TNI Dudung Abdurachman melakukan langkah pasti untuk mengantisipasi perkembangan kelompok radikal lebih banyak lagi.

Ia meminta jajaran prajurit TNI AD untuk peka dan mampu mengantisipasi perkembangan itu. Dudung juga memerintahkan jajarannya untuk melakukan pembinaan kepada masyarakat soal bahaya paham radikal.

"Saya ingatkan ke seluruh prajurit TNI AD bahwa kalian sangat strategis. Oleh karena itu pahami dan kuasai betul dimana letak perkembangan yang mereka lakukan, dan jangan pernah ragu menghadapi mereka dan kita siap untuk menghadapi situasi apapun," ucapnya.

Dalam kesempatan tersebut, Mantan Pangkostrad itu juga meminta jajarannya tidak terbuai dengan tugas pokok konvensional untuk menghadapi ancaman dari luar.

"Jangan kita terbuai dengan tugas pokok konvensional menghadapi ancaman dari luar, yang paling mungkin adalah ancaman dari dalam.

"Oleh karena itu para komandan satuan sudah mulai menentukan langkah antisipasi, kewaspadaan agar prajurit kita siap untuk menghadapi segala kemungkinan yang terjadi," ujarnya.

Kebijakan Pak KSAD Jendral TNI Dudung Abdurachman sangat cepat dalam mengantisipasi kelompok radikal.

Ini bertujuan untuk keamanan negara. Kami masyarakat mendukung TNI dalam bahaya kelompok radikal yang membuat negara ini kacau.

Mantep Pak Jendral TNI Dudung Abdurachman, kami mendukung mu.

Sumber : Cnnindonesia.com

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image