Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Rahmatullah

InviteNikah.com: Website Pernikahan Online Kekinian

Bisnis | Sunday, 26 Feb 2023, 17:18 WIB
InviteNikah.com
InviteNikah.com

Sekarang ini jamannya digitalisasi, tidak hanya alat bayar-bayar saja yang sudah mengarah ke cashless, kini undangan pernikahan juga sudah marak menggunakan sistem digitalisasi atau biasa dikenal dengan istilah wedding e-invitation, salah satunya InviteNikah.com

Wedding e-invitation ini menghadirkan kemudahan bagi user untuk menggunakannya, engga pakai ribet, ngga pakai kertas, dan meminimalisir penebangan pohon. Undangan kertas pun pada akhirnya hanya dibuang sia-sia dan menambah pemasokan sampah.

Selain mengirimnya pun sulit, harus datang juga ke rumah tamu undangan secara langsung, padahal jaraknya sangat jauh. Belum lagi ternyata kawan lamamu ada yang pindah rumah. Tambah ribet kan?

Padahal dalam mempersiapkan pesta pernikahannya saja juga sudah bikin capek. Lalu bagaimana solusinya?

InviteNikah.com punya solusi canggih untukmu.

Nah, ini ni yang bikin acara pernikahan semakin menarik, ada website yang menampung semua konsep wedding, mulai dari tema, tulisan, foto, dan lain-lain. Jadi, kamu yang sudah melakukan foto pernikahan ngga akan terbuang percuma untuk dinikmati sendiri. Karena hasil foto akan diupload di website dan orang-orang akan melihatnya.

Teman-temanmu pun bisa melihat website pernikahanmu dan bisa mengirim komentar.

Web ini adalah duniamu, kamu bisa merequest setting-an sehingga memenuhi gayamu dan pasangan.

Bikin sub-domainmu sendiri, pilih fitur sesuai karakter kalian, dan semua orang merasakan kebahagiaan serta menikmati setiap momen di pernikahan kalian.

Mereka juga dapat mengonfirmasi apakah akan datang atau tidak. Web ini sekaligus sebagai ajang promosi untuk menarik perhatian teman-teman dan tamu undangan agar berkenan datang ke pesta.

Kamu juga dapat memilih desain sesuai keinginanmu dan buatlah momentum yang tak terlupakan di sini.

Bukan hanya momenmu, tapi juga momen semuaorang. Cara ini juga lebih go green, karena tak perlu mengorbankan nyawa pohon sebagai taruhannya.

Pesta pun berjalan lancar dan meriah dari awal hingga akhir. Kamu bisa jadi yang pertama menggunakannya.

Wedding e-invitation menciptakan undangan digital yang ramah lingkungan.

Jadi tunggu apalagi? segera pesan layanan yang ditawarkan oleh InviteNikah.com sekarang juga.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image