Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Proinov CNT

Cara Pakai Scrolling Text yang Sedang Viral di WhatsApp

Teknologi | Tuesday, 27 Sep 2022, 08:01 WIB

Tahukah kamu teks bergulir atau scrolling text yang sedang banyak dipakai pengguna WA? Scrolling text yang merupakan kumpulan teks yang sangat panjang ini banyak dipakai untuk membuat chat dan pesan berulang yang unik walaupun tidak ada makna khusus didalamnya.

bisa copas scrolling text ke wa yang lagi viral
bisa copas scrolling text ke wa yang lagi viral

Ingin bisa menggunakan scrolling text dengan semua fitur-fiturnya? Ini fitur scrolling text yang bisa kamu gunakan lewat tool berikut ini:

https://www.autobild.co.id/p/scrolling-text.html

Kamu bisa memanfaatkan semua fitur yang ada saat membuat teks dan berikut ulasan selengkapnya:

1. Up to 150 Karakter

Banyak tidaknya jumlah kata yang diketikkan sangat penting saat membuat scrolling text. Di Autobild, kamu akan dimanjakan dengan limit yang mencapai 150 karakter ketika mengetikkan kata-kata tertentu.

Dengan jumlah yang cukup panjang ini, kamu bisa mengetikkan kata-kata apapun sesuai keinginan. Pastikan kata-kata tersebut tidak lebih dari limit agar teks bisa terbaca di platform tersebut.

2. Say it Again

Fitur Say it Again ini cukup penting di Autobild ketika kamu membuat scrolling text wa. Sebelum mengklik tombol tersebut, kamu tidak bisa mengcopy link atau text yang telah kamu buat di platform ini.

Dengan mengklik fitur tersebut, kamu bisa melihat bagaimana hasil dari kata-kata yang telah dituliskan. Untuk mengetahui lebih lanjut, kamu tinggal mengklik tombol play dan kata-kata unik bisa kamu lihat di platform tersebut.

3. Copy Text

salin scrolling teks ke whatsapp
salin scrolling teks ke whatsapp

Dengan teks yang sangat panjang tidak mungkin rasanya untuk di blok secara keseluruhan. Untuk itu di platform ini dihadirkan fitur copy output text agar bisa menduplikat seluruh kata-kata yang ada.

Ketika langkah ini sudah dilakukan kamu tinggal masuk saja ke media untuk dikirimkan hasil textnya. Kamu bisa mengirimkan teks tersebut ke Whatsapp, komentar Facebook atau aplikasi lainnya seperti dijelaskan tim DMO.or.id.

4. Auto Scroll

Untuk fitur lain yang bisa kamu manfaatkan dengan baik adalah auto scroll. Fitur ini bisa kamu diaktifkan atau dinonaktifkan secara mudah di platform tersebut. Ketika fitur ini diaktifkan maka saat copy text, kata-kata tersebut akan bergerak sendiri.

Namun ketika dinonaktifkan maka teks tersebut akan diamkan dan kamu tinggal mengklik tombol send saja. Sehingga kamu tinggal memilih apakah mau diaktifkan atau dinonaktifkan.

5. Auto Scroll Time

Untuk fitur terakhir yang ada di platform tersebut adalah adanya pengaturan waktu untuk scroll teks tersebut. Kamu bisa membiarkan secara default bagian ini untuk mengetahui hasil teksnya.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image