Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Ketua Redaksi

10 Tips Usaha Barbershop Beserta Rincian Modalnya

Bisnis | Sunday, 13 Mar 2022, 15:18 WIB
10 Tips Usaha Barbershop Beserta Rincian Modalnya

10 Tips Usaha Barbershop Beserta Rincian Modalnya:
1. Bermitra bersama barbertopia.co.id
2. Pemilihan lokasi tempat usaha
3. Mempromosikan barbershop anda
4. Persiapkan modal usaha
5. Membeli peralatan barbershop
6. Melayani konsumen dengan baik
7. Mencari pelanggan baru
8. Membuat nama barbershop
9. Mencari karyawan
10. Memberi diskon kepada pelanggan

1. Bermitra bersama barbertopia.co.id
Jika anda mempunyai modal besar bisa langsung bermitra dengan barbertopia.co.id dengan pilihan harga sesuai kebutuhan, salah satu brand terkenal saat ini di rekomendasikan oleh pengusaha barbershop terutama bagi pemula.

2. Pemilihan lokasi tempat usaha
Tentukan lokasi yang strategis yang memungkinkan usaha barbershop banyak di kunjungi oleh konsumen seperti di pinggir jalan atau di pasar dan mall, sehingga secara tidak langsung bisnis anda menjadi perhatian banyak orang.

3. Mempromosikan barbershop anda
Usaha barbershop cukup banyak di minati apalagi di masa pendemi sekarang, banyak yang membuka usaha potong rambut, maka dari itu anda harus mempromosikan usaha barbershop anda seperti di sosial media dan periklanan.

4. Persiapkan modal usaha
Modal sangat penting dalam membuka usaha barbershop, modal awal biasa nya mulai dari puluhan juta hingga ratusan juta, namun jika tidak repot silahkan bermitra dengan barbertopia dengan menawarkan harga yang bisa di pilih mulai ratusan juta rupiah,
modal seperti peralatan, pembelian alat cukur, biaya sewa tempat dan bayar karyawan.

5. Membeli peralatan barbershop
Peralatan barbershop banyak pilihan dalam membuka usaha barbershop apalagi anda sebagai pemula, pilih lah harga sesuai kebutuhan dan peralatan yang lengkap sehingga usaha anda terlihat lebih profesional dan terbaik, karena pelanggan anda memperhatikan peralatan apakah lengkap atau tidak.

6. Melayani konsumen dengan baik
Hal yang terpenting adalah melayani konsumen anda dengan baik dan ramah, seperti aja ngobrol dan melayani dengan baik, karena hal tersebut membuat konsumen anda menjadi nyaman dan akan berlangganan dengan usaha barbershop anda.

7. Mencari pelanggan baru
Apakah usaha barbershop anda masih tergolong baru? jika iya maka anda harus mencari konsumen baru dengan cara promosi atau merekomendasikan kepada teman teman anda, jika mampu melakukan iklan itu lebih baik untuk mencari pelanggan baru di barbershop.

8. Membuat nama barbershop
Tidak kalah penting nama adalah brand yang bisa di ingat sama konsumen anda, buatlah nama usaha barbershop anda mudah di ingat, dan tidak ada sama dengan yang lain, jika sudah mempunyai nama barbershop maka konsumen anda tertarik untuk mencoba berlangganan di barbershop milik anda.

9. Mencari karyawan
Dalam hal ini jika anda bermitra atau melakukan franchise barbershop maka anda bisa menggunakan karywan untuk memulai usaha barbershop anda, bagaimana caranya mencari karyawan yang profesional dan terlatih? tenang saja jika anda bermitra dengan barbertopia akan ada pelatihan kusus jadi tidak di ragukan lagi.

10. Memberi diskon kepada pelanggan
Tips usaha barbershop yang terakhir adalah memeri diskon kepada konsumen yang telah berlangganan seperti memberi diskon jika dalam sebulan sering berkunjung di barbershop anda atau melakukan rekomendasi ke temen pelanggan.

Rincian Modal Usaha Barbershop
Sebelum anda memulai usaha barberhop ada baik nya melakukan perincian dan keuntungan yang di dapat, semua harus di persiapkan dengan baik sehinggal usaha anda lebih utama dari kompetitor, berikut ini rincian lengkap usaha barbershop :
- Biaya sewa tempat Rp 20.000.00 / tahun
- Bayar listrik Rp. 1.200.000 / bulan
- Gaji Karyawan Rp. 2.500.000 / bulan
Jadi total semua nya yang di siapkan dalah sekitar 5 jutaan dalam 1 bulan
untuk rincian keuntungan jika 1 pelanggan biaya potong rambut Rp. 100.000 maka jika dalam 1 hari ada 100 pelanggan maka keuntunagn anda sangat banyak, maka dari itu perincian harus jelas, jika anda belum paham bisa bermitra dengan barbertopia.

Demikian ulasan lengkap 10 "Tips Usaha Barbershop Beserta Rincian Modalnya" semoga bermanfaat.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image