
Hirup dan Materi
Curhat | 2025-03-14 12:18:28Kehidupan bukan tentang materi namun terkadang materi menjadi tokoh yang paling penting dalam hidup ini. Pada masa ini banyak pelajar yang tidak hanya fokus dalam menjalani kehidupannya sebagai pelajar, namun mereka juga sibuk mencari pekerjaan untuk bisa membayar uang SPP sekolah. Lagi-lagi karna materi.

Tidak sedikit dari anak-anak berhenti dalam belajar, kata mereka uang lebih penting untuk meneruskan kehidupan ini. Kalaulah orang-orang kaya itu rajin dalam membayar zakat dan berlomba-lomba dalam bersedekah, alangkah nikmatnya kehidupan yang penuh dengan kemudahan.
*) tii
Dibalik awan mendung.
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.
Komentar
Gunakan Google Gunakan Facebook