BPAYSU Mengucapkan Selamat Hari Sejarah 2021
Info Terkini | 2021-12-14 06:14:02mediaislamimedan.my.id - Selasa, 14 desember 2021
BPAYSU Mengucapkan Selamat Hari Sejarah 2021.
BPAYSU Mengucapkan Selamat Hari Sejarah 2021 Tanggal 14 Desember 2021 mengumumkan hari apa? Ada dua acara yang tercatat pada tanggal tersebut yakni acara nasional
Tanggal 14 Desember 2021 yang merupakan hari ke-349 tahun ini atau 17 hari menuju tahun 2022 ini, bertepatan dengan hari Selasa minggu ketiga di bulan ini.
Pada tanggal 14 Desember 2021 terdapat peringatan Hari Sejarah Nasional di Indonesia.
Berdasarkan laman Kemendikbud, Hari Sejarah Nasional digagas oleh berbagai kalangan masyarakat dengan tujuan menghidupkan semangat historiografi Indonesia.
Penetapan tanggal 14 Desember sebagai Hari Sejarah Nasional tak lepas dari dimulainya seminar sejarah di Yogyakarta pada tahun 1957 di tanggal ini.
Di tahun 2018, seminar Pendukungan Hari Sejarah dilaksanakan di kota yang sama pada tanggal 14-15 Desember silam yang merupakan kerjasama Direktorat Sejarah Kemendikbud dan Fakultas Ilmu Budaya UGM Yogyakarta.
Perayaan Hari Sejarah Nasional dimulai pada tahun 2019 pada tanggal 14 Desember setiap tahunnya.
Di Indonesia, tahun 1957, terjadi peristiwa Kongres Sejarah Nasional Pertama yang diselenggarakan di Yogyakarta.
Sedangkan di luar negeri, pada tahun 1939, negara Uni Soviet dikeluarkan dari Liga Bangsa-Bangsa.
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.