Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Slamet Samsoerizal

Potret Stasiun Tokyo dan Shibuya

Sastra | 2022-06-23 09:46:51
Shibuya Jepang 2018 (foto: dokpri SS-Darindo)

manusia bergerak

bagai semut

bagai rayap

menyemut

merayap

mengelompok

memencar

lewat celah

naik turun

lewat tangga

eskalator

lift

ada yang memburu

lebih banyak terburu-buru

beda dengan semut

beda dengan rayap

orangorang tak saling sapa

orangorang suntuk

dalam gegas

tak berkesudahan

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image