Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Hanindhia Adzkiya Muthi

Hening Ditelan Ombak

Sastra | 2022-04-25 22:17:20
Hening Ditelan Ombak (piqsels)

Hening Ditelan Ombak
Oleh: Hanindhia Adzkiya Muthi (
@adzkiiyaa)

Sisa sisa tangis temaktub di demburan ombak

Ratusan burung hitam menggoda manja

Gemuruh suara gelombang meraung hebat

Puluhan orang berkerumun melawan ombak

Mencari anaknya yang menari lalu lenyap terganti hening

Jakarta, 25 April 2022

Puisiku lainnya:
Mari Berjalan Bersamaku, Tinggalkan Semua Kelam
Aku Takut ketika Aku Tidak Bisa Menjadi Aku Karena Mu
Di Luar Sana, Muslim Palestina Berjuang Pertaruhkan Nyawa

Semesta dan Barisan Bisu
Ruh Membenci Raga

Kenangan Cinta Pertama di Warung Mpok Jemble
Sepotong Roti di Langit Senja
Wajah Sendu Ibu di Cermin Kaca

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image