Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Lapas Kelas I Batu Nusakambangan

Sesditjenpas Meninjau Langsung Pembangunan 3 Proyek Lapas Baru di Nusakambangan

Info Terkini | Wednesday, 28 Sep 2022, 22:11 WIB
Sekretaris Direktorat Jenderal Pemasyarakatan didampingi oleh Kepala UPT se-Nusakambangan dan Cilacap, Foto : Humas Lapas Batu

Nusakambangan - Sekretaris Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Heni Yuwono meninjau langsung proyek pembangunan 3 Lapas baru di Nusakambangan didampingi oleh Kepala UPT se-Nusakambangan dan Cilacap. Rabu, ( 28/09/22)

Diawali dengan peninjauan Pembangunan Lapas Aseman, Kemudian Lapas Gladakan, dan Pembangunan Lapas Nirbaya Nusakambangan. Sesditjenpas juga turut meninjau Proyek Pembangunan Rumah Tapak di Kompleks Lapas Batu yang nantinya menjadi Rumah Dinas para Pejabat yang bertugas di 3 Lapas Baru tersebut.

Sesditjenpas menyampaikan langsung kepada penanggungjawab Proyek Pembangunan 3 Lapas tersebut agar dikerjakan sesuai dengan standart yang sudah disepakati dalam kontraknya dan diharapkan agar selesai sesuai dengan rencana dengan tidak mengurangi kualitas hasil pembangunannya.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image