Bisnis Tanpa Logo Apa Jadinya?
Politik | 2022-05-13 12:41:06Halo sahabat republik kali ini kita akan membahas tentang pengaruh logo dalam sebuah bisnis. Dalam sebuah bisnis mau itu kecil ataupun menengah perlunya sebuah logo sebagai identitas perusahaan. Logo juga menunjukan bahwa bisnis kita itu dapat dipercaya dengan produk yang dipasarkan.
Namun terkadang para pebisnis kecil tidak terlalu memikirkan sebuah logo karena mereka merasa bahwa logo belum saatnya dipakai saat bisnis masih kecil. Tentu menurut saya pribadi ini merupakan pernyataan yang keliru justru dengan adanya logo pada bisnis akan mendatangkan keuntungan yang banyak. Mulai dari pembelian produk karena apabila produk Anda berkualitas dari segi rasa ataupun kuantitas maka mereka para konsumen akan mengingat logo bisnis Anda. Dengan seperti itu kemungkinan besar para calon konsumen tidak akan berpaling dari produk Anda.
Oleh sebab itu pengaruh logo ini sangat besar jangan disepelekan karena berhubungan dengan bisnis Anda. Apabila mempunyai produk hasil buatan sendiri menurut Anda produk tersebut berkualitas kalau dari makanan dia enak kalau barang dia bagus misalkan. Nah jangan sampai produk Anda tidak memiliki logo yang melekat dengan bisnis Anda tadi.
Karena tanpa adanya logo dengan begitu akan merugikan Anda sebagai pemilik produk, kecil kemungkinan mereka akan membeli produk Anda. Pasti Anda juga percaya bahwa dalam bisnis itu akan ada produk yang sama untuk dijual? maka cara yang bisa membedakan produk Anda dengan pesaing yaitu tadi dengan sebuah logo.
Kerugian Tak Memiliki Logo
Kerugian yang akan ditimbulkan apabila bisnis tanpa memiliki logo yaitu sedikitnya penjualan apabila produk Anda berkualitas. Akan ada pesaing yang lain mengaku menjual produk Anda, Harga produk yang dibuat tidak akan tinggi tentu keuntungan pun akan kecil yang didapatkan.
Oleh karena itu ketika Anda yakin bahwa produk yang Anda ciptakan berkualitas maka jangan lupa untuk menggunakan logo sebagai identitas karena itu penting dalam sebuah bisnis.
Jadi ketika ingin bisnis kecil atau menengah saya sarankan buatlah logo. Untuk Anda yang membutuhkan jasa desain logo gunakan perusahaan yang terpercaya seperti republik desain.
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.