Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Eni Setyowati

Pendampingan digital Marketing bagi siswa SMP Muhammadiyah 7 Bolon Colomadu Karanganyar

Eduaksi | 2024-11-15 13:07:48

Hari ini tanggal 15 November 2024 dilakukan kegiatan pendampingan digital marketing bagi siswa SMP Muhammadiyah 7 Bolon Colomadu Karanganyar. Tim Pengabdian dipimpin oleh Dr. Eni Setyowati S.E., M.Si. Kegiatan hari ini dihadiri oleh siswa klas 7 dan 8 sekitar 40 siswa. Adanya kegiatan pendampingan ini memberikan wawasan kepada siswa SMP Muhammadiyah 7 Colomadu (MUTU) terkait penggunaan media untuk mempromosikan produk. Pelatihan membuat desain poster dengan pembicara Keisya Jenny Maulida Nugraha yang merupakan mahasiswa Informatika Semester 3

Para siswa antusias mengikuti acara dengan output poster yang dikumpulkan di akhir pertemuan

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image