Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Luita Yusniawati

PPSDM Migas Latih Petugas HSE Seismik Menjadi Tenaga Kerja Berkompeten

Info Terkini | Wednesday, 30 Nov 2022, 10:51 WIB

Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Minyak dan Gas Bumi (PPSDM Migas) mengadakan Pelatihan Petugas HSE Seismik untuk pekerja di industry minyak dan gas bumi yang dilaksanakan pada, Selasa (22/11/22).

Wahyu Budi, selaku pemateri pada pelatihan menjelaskan mengenai Job Safety Analisis (JSA).

"Dalam Job Safety Analisis adanya sebuah pengendalian resiko yang ada di JSA CSA sebagai penilaian yang efektif untuk pengendalian bahaya. Yang termasuk pengendalian resiko adalah menghilangkan hazards, mengurangi hazard pada level terendah, membutuhkan perubahan fisik untuk operasi kerja, membutuhkan seluruh pegawai untuk melakukan sesuatu ini termasuk ke dalam administrative controls, dan yang terakhir adalah membutuhkan pekerja untuk menggunakan PPE, " jelasnya.

Beberapa penambahan materi lainnya dari Pelatihan Petugas HSE Seismik diantaranya Peraturan Perundangan K3LL Seismik, Sistem Manajemen K3LL Operasi Seismic, Pengenalan Kegiatan Seismik, Dan Juga Pengawasan Bahan Peledak.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image