Ridwan Kamil Memberi Penghargaan Hasil Penilaian Sinegritas Kinerja Kecamatan tingkat Prov. Jabar
Politik | 2022-10-26 20:16:22Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan penghargaan kepada delapan camat terbaik di Jabar. Penghargaan diberikan berdasarkan penilaian sinergitas kinerja tahun 2022.
Dan mendapatkan hadiah khusus dari Bapak Gubernur Jawa Barat 8 besar camat yang terpilih akan mengikuti “Short Course Smart Nation: Strategies, Opportunities and Cybersecurity Management” for West Java, Indonesia, selama 5 hari di Singapura
“Kami berangkatkan ke Singapura lima hari bukan untuk belanja, tetapi untuk belajar, spiritnya harus ada. Pulang dari Singapura ilmunya jangan ditelan sendiri, bikin kuliah umum untuk tim kecamatan," kata Ridwan Kamil dalam acara Penyerahan Penghargaan Hasil Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat, di Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (11/10/2022).
Adapun dalam pemilihannya ada beberapa tahapan untuk menentukan delapan camat terbaik.
Para peserta yang di seleksi sebanyak 18 kecamatan kategori kabupaten, dan ada sembilan kecamatan kategori kota.
Gubernur ridwan kamil, menilai para perserta yang telah hadir di Gedung Sate adalah orang-orang terbaik.
Berikut daftar peraih penghargaan terbaik :
Kecamatan Selaawi, Kabupaten Garut
- Peringkat 1 Kategori Kabupaten Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Maja, Kabupaten Majalengka - Peringkat 2 Kategori Kabupaten Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis - Peringkat 3 Kategori Kabupaten Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor - Harapan 1 Kategori Kabupaten Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Cimalaka, Kabupaten Sumedang - Harapan 2 Kategori Kabupaten Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
Kategori kota :
- Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi - Peringkat 1 Kategori Kota Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor - Peringkat 2 Kategori Kota Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
- Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung - Peringkat 3 Kategori Kota Penilaian Sinergitas Kinerja Kecamatan Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022
Annisa Aprilyanti Mahasiswa UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.