Clock Magic Wand Quran Compass Menu
Image Tourism News

Destinasi Wisata Alam Jogja Paling Eksotis Tahun 202

Wisata | Sunday, 16 Oct 2022, 15:22 WIB

Jogjakarta merupakan wilayah yang berada berdekatan dengan provinsi Jawa Tengah, selain itu pula kota Jogjakarta ini daerah yang di pimpin oleh kesultanan yang menyamai seperti halnya kerajaan Inggris turun menurun penggantinya.

Di sisi lain Jogjakarta juga mempunyai keunggulan yang di kenal oleh masyarakat Indonesia terutama seperti wisata kuliner, wisata bangunan sejarah, wisata alam dan wisata budaya.

Tidak jarang wisatawan mulai dari masyarakat lokal hingga mancanegara yang berkunjung ke daerah Jogjakarta ini, memang daerah ini terutama banyak memiliki bangunan beberapa candi kuno peninggalan orang terdahulu.

Nah untuk kita lebih tahu tentang tempat wisata yang terdapat pada wilayah kesultanan ini , sebaiknya kita simak bersama – sama yang dapat di paparkan penulis di sini.

4 Tempat Wisata Alam Jogjakarta Yang Eksotis

Dari begitu banyaknya tempat wisata alam Jogjakarta, kami memutuskan memilih 4 destinasi wisata alam terbaik yang disadur dari Tourismnews.id

Wisata Bukit Suroloyo

Tidak salah jika kita berkunjung pada tempat ini, ini salah satu bukit yang terdapat pada daerah Jokjakarta serta di Selatan Candi Borobudur.

Bukit ini bisa melihat empat gunung tertinggi di daerah itu serta mempunyai tiga pemberhentian yang pertama pemberhentian Suroloyo seperti namanya dan di yakini tempat persinggahan maupun pertapaan.

Grojogan Sewu

Pasti and sudah paham mendengar namanya, karena di ambil dari bahasa Jawa asli yang berarti air terjun seribu.

Namun yang paling istimewa bukanlah Grojoganya sebanyak sewu akan tetapi pemandangannya yang luar biasa sangat sejuk serta masih asli sehingga cocok sekali untuk Anda yang bersantai.

Curug Pulosari

Kekayaan yang terdapat pada daerah Bantul, Jogjakarta ini memiliki tempat wisata yang mempunyai keeksotisan pesona alam yang alami serta untuk menuju ke tempat wisata ini Anda di wajibkan berjalan kaki untuk memudahkan akses pada jalan.

Goa Cerme

Salah satu wisata goa yang terdapat pada kecamatan Imogiri , Bantul. Tempat ini di dalamnya juga terdapat air yang mengalir turun ke bawah selayaknya air terjun serta air tersebut di yakini suci oleh masyarakat di sana serta juga sangat dingin.

Demikianlah tentang Tempat Wisata Alam Jogjakarta Yang Eksotis, semoga informasi ini memberikan referensi yang baik untuk Anda sebagai pengetahuan Anda untuk tidak salah berkunjung bila akhir pekan tiba.

Disclaimer

Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.

Berita Terkait

 

Tulisan Terpilih


Copyright © 2022 Retizen.id All Right Reserved

× Image