
Lirik Lagu Armada - Kita Bersaudara
Info Terkini | 2022-05-24 19:49:28
Wahai pemuda pemudi bangsa
Masa depan ada di tangan kita
Saatnya kita bergandengan tangan
Menuju Indonesia jaya
Wahai pemuda pemudi bangsa
Tak lelah kah kau dengan perpecahan
Saatnya kita bergandengan tangan
Tuk menuju Indonesia jaya
Baca Juga : Armada - Duduk Bersama
Kita ini satu darah
Kita ini bersaudara
Kita ini Indonesia
Satu nusa satu bangsa
Tak peduli dari mana
Sumatera sampai Papua
Kita ini Indonesia
Satu nusa satu bangsa
Siapa kita
Indonesia
Siapa kita
Indonesia
Kita ini satu darah
Kita ini bersaudara
Kita ini Indonesia
Satu nusa satu bangsa
Kita ini satu darah
Kita ini bersaudara
Kita ini Indonesia
Baca Juga : Armada - Penggemar Beratmu
Satu nusa satu bangsa
Tak peduli dari mana
Sumatra sampai Papua (tak ada beda)
Kita ini Indonesia
Satu nusa satu bangsa
Siapa kita
Indonesia
Siapa kita
Indonesia
Disclaimer
Retizen adalah Blog Republika Netizen untuk menyampaikan gagasan, informasi, dan pemikiran terkait berbagai hal. Semua pengisi Blog Retizen atau Retizener bertanggung jawab penuh atas isi, foto, gambar, video, dan grafik yang dibuat dan dipublished di Blog Retizen. Retizener dalam menulis konten harus memenuhi kaidah dan hukum yang berlaku (UU Pers, UU ITE, dan KUHP). Konten yang ditulis juga harus memenuhi prinsip Jurnalistik meliputi faktual, valid, verifikasi, cek dan ricek serta kredibel.
Komentar
Gunakan Google Gunakan Facebook